Makanan Khas Turki Yang Banyak Di Suka Oleh Banyak Orang

Jika kita sedang berliburan disuatu negara pastinya kita ingin mencoba semua makanan yang ada disana mulai dari kuliner yang biasa sampai kuliner khas dari negara tersebut. Turki yang menjadi salah satu negara yang sangat berkembang memiliki banyak sekali kuliner – kuliner khas dari negara nya yang bisa kita bilang makanan yang dijual terbilang sangat lezat. Untuk anda yang datang ke negara yang satu ini anda wajib nie untuk memcoba kuliner yang khas dari negara tersebut, jangan lupa untuk mencoba nya sayang jika kita tidak tau Cita rasa Dari makanan turki yang sangat enak ini. Berikut ada beberapa makanan turki yang wajib di coba ketika beliburan di negara tersebut.


1. Kebab
Makanan yang satu ini merupakan salah satu makanan kkas dari terki yang paling banyak disukai oleh banyak orang yang ada di dunia. Kebab salah satu makanan yang diisi dengan irisan daging yang sudah di panggang di atas tiang yang yang bisa berputar kemudian di gulung di dalam roti kemudian sudah bisa di santap untuk toping dari kebab anda bisa memilih loh mau pakai toping yang mana satu sehingga anda bisa memilih makanan kesukaan anda. Nah jangan sampai lewat kan yah Makanan khas dari turki yang satu ini.


2. Pide
Nah untuk anda yang ingin memakan pizza ketika anda sedang berada di turki anda bisa jumpa makanan yang satu ini yang sangat mirip dengan pizza loh makanan yang satu ini adalah Pizza khas dari turki yang memiliki rasa yang begitu sempurna. Pizza yang satu ini sangat mempunyai bentuk seperti daun yang sangat panjang dan pizza yang satu ini di beri topping pide yang terdiri dari daging cincang, keju, Parpika, bawang bombai. Makanan yang satu ini juga sangat cocok untuk di cadikan cemilan santai saat berkumpul dengan rekan kerja mau pun dengan kurga.


3. Kumpir
Makanan yang satu yang satu ini merupakan kentang yang di panggang yang bernama kumpir. Untuk makanan yang satu ini di panggang dengan dibungkus alumunium foil. Ketika makanan yang satu ini matang kentang di potong menjadi dua bagian kemudian dioleh mentega dan keju. Ada juga beberapa orang menaruk beberapa toping di atas nya dan memakan nya dengan saus. Nah anda penasaran kan dengan makanan yang satu ini? anda bisa coba jika anda sedang berliuburan ke turki.

Kuliner Yang Populer Di Belanda

Belanda merupakan salah satu negara yang memiliki banyak sekali tempat – tempat wisata yang sangat menarik yang banyak dikunjungi oleh wisatawan dalam negeri maupun luar negeri. Tetapi Tidak hanya keindahan dari Belanda saja yang menjadi populer ternyata ada beberapa orang ternyata belanda memiliki banyak sekali kuliner – kuliner yang sangat populer loh yang pastinya lebih enak ketimbang yang di jual oleh negara – negara lainnya. Nah penasaran kan apa saja makanan khas dari Belanda yang sangat populer di kalangan masyarakat yuk cek dibawah ini.


1. Erwtensoep
Makanan yang satu ini merupakan salah satu kuliner khas dari belanda makanan yang satu ini makanan khas musim dingin yang sangat cocok untuk di santap. Untuk Sup ini dibuat dengan bahan dasar kacang polong sehingga warna khas nya dari makanan yang satu ini berwarna hijau. Nah untuk makanan yang satu ini akan lebuh enak jika dihidangkan saat masih panas dan di taruk beberapa toping di atasnya. Untuk Makanan yang satu ini mirip dengan bubur loh sehingga akan membuat perut anda serasa lebih nyaman dan pasti nya hangat.


2. Herring
Makanan yang satu ini sudah ada pada abad ke 6 yang sudah lalu sehingga Herring yang merupakan sashimi ala Belanda. Makanan yang satu ini sangat sering ditemu kan saat musim panas saja karena ikan ini hanya boleh ditangkap saat musim panas saja. Makanan yang satu ini tidak semua di olah, untuk setiap ikan yang sudah di tanggal biasa nya di cuci dengan sebersi mungkin dan kemudian untuk bagian kepala nya dimasuk kan ke pembeku selama 24 jam sehingga ikan yang satu ini akan mendapat kan rasa yang sangat lembut, asin dan sangat segar. Untuk ikan yang satu ini bisa langsung di makan atau bisa dibuat seperti sandwich.


3. Poffertjes
Cemilan yang satu ini merupakan cemilan manis yang menjadi salah satu makanan favorit orang – orang belanda. Untuk makanan yang satu ini memiliki bentu yang bulat atau gepeng dengan tambahan bubuk gula butter atau dengan tambahan sedikit coklat dengan tambahan sedikit stroberi. Untuk makanan yang satu ini bisa anda temukan di beberapa toko atau beberapa penjual kaki lima yang ramai dan untuk makanan ini anda wajib coba karena benar – benar manis dan langsung terasa begitu lembut dimulut.

House Of Raminten Jogja

Di jogja terdapat banyak sekali tempat wisata kuliner yang cukup populer, salah
satunya adalah House of Raminten, tempat ini terlihat sangat berbeda dengan yang
lainnya. Dari nama tempatnya saja sudah jelas kalau tempat ini memiliki unsur-
unsur kebaratan akan tetapi corak jawa juga tidak tertinggal.

House of Raminten meupakan tempat yang tidak asaing lagi bagi warga jogja, karena
Tempat ini bisa di katakan sebagai salah satu tempat favourit bagi warga jogja.

Di malam hari atau saat weekend sebelum memasuki ruangan, pengunjung di
wajibkan untuk mengisi buku tamu terlebih dahulu, hal ini sudah menjadi trade
mark house of raminten tersebut sebagai tempat wisata kuliner yang berbeda
dengan wisata kuliner lainnya.

Saat memasuki ruangan anda akan di sambut terlebih dahulu oleh aroma dupa khas
jogja yang dipadukan dengan bunga-bunga yang di letakkan di titik-titik tertentu.
Unsur budaya jawa terasa begitu kental di tempat wisata kuliner ini, salah satu hal
yang bisa kita lihat adalah para waiters yang mengenakan pakaian kebaya kembem
dan alas kaki bakiak khas jawa.

Menu yang di tawarkan oleh House of raminten ini cukup banyak, akan tetapi lebih
didominsi dengan makanan tradisional jawa. Menu makanan seperti sego kucing,
tahu bola, wedang sere, es klamud dan maish banyak menu makanan khas jogja lagi
yang bisa anda nikmati di house of raminten ini.

Tempat wisata kuliner ini tampak terkesan mewah dan juga high class, akan tetapi
soal harga makanan yang di tawarkan cukup bersahabat.