Klub Real Madrid Mengumumkan Tranfer Cristiano Ronaldo Selasa Mendatang

Timnas Real Madrid telah melaporkan akan mengumumkan tentang niat keluarnya pemain sang

Bintang, Cristiano Ronaldo pada hari Selasa 10 Juli 2018. Cristiano Ronaldo akan kemungkinan

besar menuju ke Italia dan akan bergabung dengan klub Jupentus. Sebelumnya telah dikabarkan

Cristiano Ronaldo akan datang ke Turin pada akhir pekan kemarin, ia akan datang melalui bandara

Caselle.

Kemungkinan besar, pemain berusia 33 tahun tersebut akan pergi dari klub Real Madrid bisa

terjadi pada hari Selasa yang akan datang. Karena pada saat itu Presiden Los Blancos, Florentino

Perez akan menggadakan rapat klub. Dalam rapat tersebut, akan mengkonfirmasikan bahwa

kedatangan Cristiano Ronaldo merupakan pihak yang memintanya untuk dilepas pada musim

panas ini.

Selain hal tersebut, telah disebutkan juga bahwa Presiden Los Blancos ingin pubil melihat dengan

secara jelas bahwa Cristiano Ronaldo sendiri yang ingin dilego dengan klub lain. Cristiano

Ronaldo sendiri yang telah mendesak untuk pergi dari klub Rael Madrid untuk mencari tantangan

yang baru di tempat lain.

Hal tersebut juga merupakan kesepakatan antara pihak klub Rela Madrid dengan Cristiano

Ronaldo yang telah diupayakan oleh Jorge Mendes pada bulan Januari yang lalu. Saat itu Jorge

Mendes telah meminta Los Blancos untuk melepas sang pemain bintang tersebut dengan harga

100 juta Euro kepada klub non Rival.

Pasalnya mantan klub Cristiano Ronaldo yakni, Manchester United sempat dikabarkan ingin

menggagalkan tranfer pemain yang berusia 33 tahun tersebut ke Juventus. Manchester United

sendiri telah disebut sempat menghubungi klub Rela Madrid. Namusun seperti yang telah di lansir,

Pendekatan klub Manchester United dengan klub Real Madrid tersebut akan dipastikan gagal,

Karena Cristiano Ronaldo sendiri sudah dekat untuk pinda ke klub Juventus.

Selain itu klub Juventus juga bergerak sangat cepat untuk mendatangkan pemain asal Portugal itu.

Kedua klub tersebut sudah memulai tahap negosiasi setelah final Liga Champions pada Musim lalu.

Cristiano Ronaldo sendiri juga sudah menyepakati kontrak bersama klub Juventus dan akan di

bayar 30 juta Euro dalam per musim nya.